OBAT HERBAL : RESEP HAID BERLEBIHAN WARISAN LELUHUR
RESEP HAID BERLEBIHAN
Resep Haid Berlebihan |
Bahan :
1. 1 batang kayumanis
2. 1 jempol jahe
3. 2 sdm madu
4. 300 ml air panas
Cara :
1. Seduh kayumanis dan jahe atau direbus dengan api kecil hingga hangat, matikan kompor setelah hangat, tambahkan madu.
2. Jika perdarahan banyak, minum 2-3 x sehari.
3. Jika tidak banyak, minum 1 x sehari.
4. Minum sebelum makan.